Kata
Pengantar
Assalmu’alaikum Wr.Wb
Segala
puji dan puji saya haturkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat rahmat
dan nikmat-Nya. Terutama nikmat kesehatan dan Keafialata-Nyalah sehingga
penulis dapat menyelesaikan penyusunan revisi penelitian.Revisi desain
penelitian ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk mengikuti skripsi dalam penyusunan skripsi pada Program Studi
Pendidikan Teknologi Informasi dan Komputer, Sekolah Tinggai Keguruan dan Ilmu
Pendidikan Persatuan Guru Republik Indonesia ( STKIP-PGRI) Pontianak.
Tiada
daya dan upaya yang saya lakukan melainkan dengan pertolongan Tuhan Yang Maha
Esa melalui berbagai pihak yang telah memberikan kontribusi dan motivasi yang
sangat berarti bagi penulis. Untuk itu
dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang
sebesar-besarnya kepada :
1.
Eka Kasah Gordah, M.Pd selaku pembimbing
utama penulis dalam menyelesaikan desain seminar.
2.
Rahayu Sri Sulistiawati, S.Kom, M.Pd
selaku pembimbing kedua dalam menyelesaikan desain seminar sekaligus Dosen
Pembimbing Akademik (PA) penulis.
3.
Ardian Arifin,S.Kom, M.Pd selaku ketua
Prodi Teknologi Informasi dan Komputer STKIP-PGRI Pontianak.
4.
Prof.Dr.Samion AR, M.Pd selaku Ketua
STKIP-PGRI Pontianak.
5.
Pembantu Ketua I,II dan III STKIP-PGRI
Pontianak.
6.
Staff Administrasi dan Akademik
STKIP-PGRI Pontianak yang selama ini membantu penulis dalam menyelesaikan
segala keperluan administrasi.
Harapan
saya, amanah serta keberhasilan melalui kerja sama yang baik diatas tidak
membuat kita lupa diri tetapi justru dijadikan landasan untuk lebih
meningkatkan kemampuan kita masing-masing, dalam mengatasi masalah atau
tantangan yang baik secara internal maupun menghadapi pesaing-pesaing.
Penulis
menyadari bahwa dalam penulisan desain penelitian ini masih banyak kekurangan
dan kesalahan, oleh karena itu kritik dan saran proposional (membangun) sangat
penulis harapkan demi perbaikan penelitian ini di masa mendatang.
Pontianak, Maret 2013
Penulis
Tidak ada komentar:
Posting Komentar